Upaya Pengendalian Inflasi Dengan Survey Harga Bahan Pokok di Pasar

Upaya Pengendalian Inflasi Dengan Survey Harga Bahan Pokok di Pasar

PURWOJATI- Hari Jum'at, 2 Februari 2024 telah dilaksanakan Monitoring Harga bahan pokok di Kecamatan Purwojati, kegiatan dilakukan oleh PLT Camat Purwojati beserta jajaran Tim yang sudah terbagi pada semua desa se-Kecamatan purwojati. Kegiatan ini merupakan kegiatan yang kedua kalinya setelah kegiatan yang sama pada hari Jumat 26 Januarai 2024 yang lalu.Tujuan kegiatan pemantauan ini adalah untuk mengetahui perkembangan harga bahan pokok yang menjadi kebutuhan pokok masyarakat seperti beras, minyak goreng, telur, daging ayam, daging sapi, tepung terigu, cabai rawit merah, cabai merah keriting, bawang merah, bawang putih, gula pasir, gula merah.

Kegiatan monitoring ini merupakan sebagai tindak lanjut dari beberapa upaya untuk mengendalikan inflasi di daerah, yang sudah diperintahkan oleh Pj. Bupati Banyumas. Adapun informasi hasil kegiatan Monitoring Harga bahan pokok di Kecamatan Purwojati ini selain dilaporkan kepada Pj. Bupati juga diinformasikan melalui media website yang dapat dilihat DISINI.

Inflasi Pasar Purwojati 1

 Inflasi Pasar Purwojati7

Inflasi Pasar Purwojati 7

 

Inflasi Pasar Purwojati 3

 

Inflasi Pasar Purwojati 4

 

Inflasi Pasar Kadul

 

Inflasi Pasar Kalitapen

Kaliwangi

 

 

 

 

 

Related Posts

Komentar